Highlight: Data Ekonomi Penting Pekan Ini: 1. ISM Manufacturing PMI (USD): Senin, 21:00 WIB Biro pusat statisik AS akan merilis data survey kesehatan ekonomi pada sektor manufaktur yang diperkirakan menurun menjadi 49.2 dari 48.7 2. Fed Chair Powell Speaks (USD): Selasa, 20:30 WIB Pidato Gubernur bank sentral The Fed berkenaan dengan Kebijakan Moneter Bank Sentral Amerika minggu ini […]
Analisa Mingguan 24 Juni – 28 Juni 2024
Highlight: Data Ekonomi Penting Pekan Ini: Data ini merupakan “leading indicator” yang dipakai untuk memperkirakan tingkat belanja konsumen. Diperkirakan turun dari 102.0 dari 100.2. Mengukur jumlah rumah yang terjual selama bulan sebelumnya. Diperkirakan naik ke 650K dari 634K. Data ini mengukur perubahan total nilai dari pesanan baru untuk barang pabrikan tahan lama, termasuk barang-barang terkait […]
Analisa Mingguan 17 Juni – 21 Juni 2024
Highlight: Data Ekonomi Penting Pekan Ini Bank Sentral Australia diperkirakan akan tetap mempertahankan suku bunga di pertemuan kebijakan Selasa ini, karena kondisi perekonomian yang masih buruk dan inflasi yang tinggi. Data Retail Sales bulanan diperkirakan mengalami kenaikan dari 0% ke 0.3% di bulan Mei. Laporan CPI dan CPI inti tahunan diperkirakan akan mengalami penurunan, menunjukkan […]
Analisa Mingguan 10 Juni – 14 Juni 2024
Highlight: ================================================================= Data Ekonomi Penting Pekan Ini Data inflasi konsumen ini akan menjadi referensi Fed untuk menentukan arah kebijakan moneter. Diperkirakan turun dari 0,3% menjadi 0,1%. Fed diperkirakan akan mempertahankan suku bunga di 5,5%. Keyakinan pasar akan peluang pemangkasan suku bunga oleh Fed tahun ini juga memudar. Menurut CME FedWatch Tool, hanya 44,2% pelaku […]
Analisa Mingguan 27 Mei – 31 Mei 2024
Highlight: ================================================================= Data Ekonomi Penting Pekan Ini: 1. CB Consumer Confidence (USD): Selasa, 21:00 WIB indikator utama kepercayaan konsumen, yang menyumbang sebagian besar aktivitas ekonomi secara keseluruhan diperkirakan menurun menjadi 96.1 dari sebelumnya tercatat 97.0. 2. CPI (AUD): Rabu, 08:30 WIB Data inflasi yang akan release untuk menjadi kunci kebijakan Aussie kedepan, merujuk ke hasil yang […]